Product Description

Rp 165.000
Email to a friendDescription
ENCHEN Hair Clipper Ceramic Trimmer Black
Kelengkapan Produk
1 x Enchen Hair Clipper Ceramic Trimmer
1 x Sikat Pembersih
1 x Kabel USB Type C
1 x Pelumas
1 x Panduan Penggunaan
Sisir Dapat Diatur
Memiliki fitur yang dapat mengatur sisir untuk mengunci panjang potongan rambut dari 3 hingga 21 mm. Mendukung penyesuaian satu tombol untuk pengoperasian yang mudah.
Pisau Cukur Keramik Nano
Memakai pisau cukur nano keramik yang 1.6 kali lipat lebih keras dan permukaan yang lebih halus serta kecil dari stainless steel. Saat digunakan tidak menimbulkan suara yang bising dibanding memakai alat cukur biasa serta tidak mudah panas karena menggunakan material keramik pada pisaunya. Tingkat kebisingannya pun kurang dari 55 dB.
Kecepatan Mesin
Kecepatan awal adalah 4.500 rpm untuk rambut normal.
Untuk mengaktifkan mode kecepatan “Turbo” cukup tahan tombol switch selama beberapa detik dan secara instan akan berganti dengan kecepatan mencapai 5.800 rpm,
ESM Chip
ESM (Energy Smart Manager) adalah otak dari alat cukur ENCHEN yang memiliki dua fitur, yaitu manajemen energi dan kekuatan motor, yang menjamin kecepatan cukur tetap stabil saat baterai mulai melemah. Selama proses pengisian daya, ESM akan mengaktifkan Smart Charging Protection untuk pengisian tetap aman meski saat sedang digunakan. Selain itu, terdapat indikator dapat secara akurat menampilkan status baterai lemah, pengisian daya, dan daya penuh.
Leave a reply Cancel reply
Returns and Exchanges
Lama klaim atau pengembalian barang maksimal 2 x 24 jam terhitung sejak Barang sampai di tujuan. Biaya pengiriman ditanggung Customer.
- Klaim barang maksimal 2 hari terhitung sampai di tujuan
- Menyertakan nomor Invoice atau Nota Pembelian dari SupplierSalon
- Pastikan Barang yang dikembalikan dikemas ulang dan rapi untuk beserta dengan Aksesoris ( khusus untuk Alat Facial/Profesional )
Alamat Pengembalian
Pengembalian Barang harus menyertakan nomor Invoice atau Nota Pembelian dari SupplierSalon ke alamat dibawah ini :
Jl. Kelapa Hijau Raya No. 99A Jagakarsa, Jakarta Selatan, 12620
Informasi lebih lanjut, lihat informasi Returns and Exchanges atau hubungi Call Center kami 021 - 7888 2005.
Lastest Products
QR Codes
Related Products
- LINE : @SupplierSalon ( dgn @ diawal )
- WhatsApp : 0817-805750
Reviews
There are no reviews yet.