Tips Cantik
Untuk apa memakai serum wajah?
Banyak hal yang dapat memicu penuaan dini. Selain faktor usia, polusi dan sengatan matahari juga dapat merusak sel-sel kulit wajah. Selain itu mencuci wajah juga dapat membuat kelembaban alaminya terkikis, apalagi bila Anda menggunakan sabun yang kurang sesuai dengan kondisi kulit. Untuk mencegah dan mengatasinya, sangat disarankan untuk selalu menggunakan serum wajah .
Pada dasarnya sel-sel kulit dapat melakukan regenerasi sendiri. “Namun, seiring bertambahnya usia, prosesnya pun melambat. Untuk mempercepat proses regenerasi agar kulit tetap lembab berseri, Anda perlu memakai serum wajah secara rutin ,”
Serum Wajah memiliki daya kerja lebih kuat daripada moisturizer karena tektur bahannya memiliki partikel yang sangat kecil (nano Partikel), sehingga lebih cepat meresap dan membantu meningkatkan produksi kolagen pada kulit wajah. Seperti serum wajah dari Janssen yaitu Serum Melafadin dan Serum 2-Phase Melafadin(berkonsentrat tinggi plus vit C) yang mengandung bahan aktif untuk mencerahkan wajah secara alami.
“Apalagi bagi perempuan yang gemar memakai make-up . Serum sangat penting untuk membuat kulit wajah terlihat flawless saat menggunakan make-up ,”
Serum sangat disarankan utuk digunakam pada pagi hari sebelum menggunakan moisturizer, dan malam hari sebelum tidur untuk mengaktivasi sel-sel kulit dari dalam. Pemakaian serum wajah secara rutin lambat laun akan membuat wajah lebih lembab, menghaluskan tekstur kulitnya, dan menyamarkan noda-noda hitam pada wajah. Tanda-tanda penuaan pada wajah pun perlahan memudar.
Untuk membantu penetrasi serum kedalam lapisan kulit wajah lebih dalam, bisa dibantu dengan penggunaan alat kecantikan wajah yang berfungsi juga untuk mengatasi kerut diwajah juga
Leave a reply